KSM Kasang Berjaya dan KSM Danau Sipin Elok Lestari mendapatkan bantuan alat produksi usaha kerupuk ikan puput dan crispy ikan bilis dari Disperindag Kota Jambi. Kehadiran dan perkembangan UMKM diharapkan bisa meningkatkan perekonomian berbasis masyarakat.
SelengkapnyaOJT adalah pendampingan fasilitator untuk membantu dan mengajarkan kepada tukang tentang pelaksanaan dan pemakaian serta pengolahan bahan material agar sesuai spesifikasi. Peserta OJT adalah anggota KSM, BKM, dan tukang serta pekerja, yang diharapkan mampu melaksanakan pengecoran jalan sesuai standar.
SelengkapnyaPelatihan ini menitikberatkan pada keaktifan BKM, kedudukan BKM di kelurahan, penguatan struktur organisasi, penguatan UP, dan KPP, yang berperan penting menekan angka kekumuhan. Termasuk juga, penyusunan rencana review Baseline bersama ketua-ketua RT.
SelengkapnyaPelatihan ini dihadiri belasan peserta pelaku UMKM yang terdiri dari KSM dengan fokus usaha kue tradisional. Pelatihan untuk peningkatan pemahaman peserta tentang membuat kue tradisional maupun modern ini diharapkan dapat meningkatkan pendapatan, terlebih saat pandemi.
SelengkapnyaVocational training yang dikemas berbentuk webinar selama tiga hari mengupas kewirausahaan, inovasi produk dan manajemen konflik, kemasan produk, dan pemasaran online. Sedianya, on the job training atau magang bakal dilaksanakan ke tempat usaha UMKM yang berkembang dan maju di Kota Jambi.
SelengkapnyaMenangani kawasan kumuh tak melulu harus meremajakan lingkungan permukiman, tetapi yang lebih penting adalah menciptakan kawasan yang bersih dan teratur. Program Kotaku sangat selaras dengan visi Kabupaten Bungo tentang penciptaan lingkungan permukiman yang bersih dan sehat.
SelengkapnyaKelurahan Sengeti, Kecamatan Sekernan, Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi memiliki luas sekitar 2.400 Ha. Kelurahan ini terletak di jalur Jalan Lintas Timur (Jalintim) Sumatra yang merupakan jalur sibuk antarprovinsi
SelengkapnyaTukang-tukang yang dilatih dan memperoleh sertifikat terampil cor beton ini nantinya akan mengerjakan kegiatan pembangunan infrastruktur BPM Program Kotaku 2020 di kelurahan asal. Pelatihan dan sertifikasi dilaksanakan secara kolaborasi pembiayaan antara Program Kotaku dan Bina Konstruksi Dinas PU Provinsi Jambi.
SelengkapnyaKelurahan Telanai Pura, Kecamatan Telanai, Kota Jambi merupakan salah satu kelurahan yang masuk dalam SK Kumuh Wali Kota Jambi. Kelurahan yang memiliki luas kumuh 2,55 Ha ini berbatasan langsung dengan Kelurahan Buluran Kenali dan Kelurahan Sungai Putri
SelengkapnyaPermukiman Kelurahan Orang Kayo Hitam (OKH), Kecamatan Pasar Jambi, Kota Jambi, Provinsi Jambi terbilang terisolir karena perkampungannya berada di belakang pusat pasar di Kota Jambi. Rumah-rumah berada di belakang deretan ruko-ruko yang tidak terpisah. Hanya lorong-lorong kecil saja yang menjadi akses jalan masuk ke perkampungan tersebut. Kelurahan OKH memiliki kontur tanah yang curam, mengingat letaknya di daerah rawa di pinggiran Sungai Asam, yang saat ini kondisinya lebih seperti kali kecil tidak terawat. Permukiman rata-rata berupa rumah panggung dengan jalan lingkungan terbuat dari kayu bertiang
Selengkapnya