Islamic Development Bank (IDB) atau Bank Pembangunan Islami, merupakan lembaga keuangan multilateral yang didirikan pada tahun 1975 (1392 H) oleh Organisasi Konferensi Islam (OKI) untuk meningkatkan kualitas kehidupan sosial ekonomi negara anggota dan masyarakat muslim dinegara bukan anggota berlandaskan prinsip-prinsip Islami/ Syariah.
Visi IDB Visi IDB adalah menjadi leader dalam membantu perkembangan pembangunan sosial ekonomi negara anggota dan masyarakat muslim yang tinggal bukan dinegara anggota sesuai dengan prinsip Islami/ Syari'ah.
Misi IDB Mendukung pembangunan manusia secara komprehensif dengan fokus pada pengurangan kemiskinan, peningkatan kesehatan, serta peningkatan pengelolaan dan kesejahteraan rakyat. Fungsi Utama Fungsi utama IDB adalah memberikan pembiayaan berdasarkan prinsip-prinsip Islami untuk pembangunan ekonomi dan sosial, terutama untuk proyek-proyek yang dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat.
Kantor Islamic Development Bank:
IDB Group Kantor Gateway Indonesia
Office 8, 35C, SCBD LOT 28. Jl. Jend.Sudirman Kav 52/53 Jakarta.
P. Box. 5925 Jeddah
21432 Kingdom of Saudi Arabia
Telp: (+96612) 6361400
Fax: (+96612) 6366871
Telex: 601 137 ISDB SJ
Informasi kontak person pejabat IDB yang yang terkait program PNPM Perkotaan: