Buah dari upaya kolaborasi BKM dirasakan manfaatnya bukan saja oleh BKM tetapi oleh semua warga masyarakat. Tanggung jawab warga sekarang adalah merawat bangunan tersebut semaksimal mungkin supaya bisa bertahan lama dan dapat dirasakan terus manfaatnya.
SelengkapnyaSetiamanah adalah kelurahan yang belum tertata dan cenderung kumuh. Kendati, bila menilik sejarah, kelurahan yang berada di pusat kota—dekat alun-alun—itu sudah lama berdiri, jauh sebelum Kota Cimahi, Provins Jawa Barat terbentuk. “Permasalahan kumuh belum dapat ditangani pihak pemerintah kota sepenuhnya hingga Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) hadir,” kata Lurah Setiamanah Sularno Muktiwongso.
Selengkapnya