"Menjadi seorang pendamping program di tengah-tengah masyarakat merupakan kebahagiaan tersendiri, karena banyak pelajaran dan pengalaman yang mungkin tidak akan pernah bisa didapatkan di bangku sekolah", kesan yang Resti rasakan selama mendampingi Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku).
Selengkapnya